Tips dan Trik Searching dan mencari cepat di google
Tips dan Trik Searching dan mencari cepat di google
Tips dan Trik Searching dan mencari cepat di google- ada saatnya kita mencari artikel atau tugas atau referensi yang membutuhkan waktu yang cepat, apa sich yang kita lakukan,mungkin ada yang menjawab baca/beli buku digramedia.hmm tidak salah juga, mungkin ada juga yang menjawab Searching atau mencari digoogle, Tepat !!!, di Era yang serba teknologi ini mungkin orang sudah banyak melupakan cara konvensional dalam melayani kebutuhannya termaksud mencari informasi atau referensi tugas kuliah dan lain-lain. dengan judul topik Tips dan Trik Searching dan mencari cepat di google, saya akan berbagi pengetahuan saya bagaimana searching atau mencari artikel atau pun yang lain di mesin pencari bernama google. Ok Siaaappp...
Sebelum masuk ke Tips dan Trik Searching dan mencari di google, kita harus tahu dulu siapa sih google ini (Mungkin ada yang belum tau)..hehe
Google adalah mesin pencari no satu yang ada di dunia, dengan tampilan yang sangat minimalis alias sederhana google dapat menjadi website atau pengunjung yang terbanyak atau nomor satu didunia. Cek : www.alexa.com website google ini pun sangat user friendly dengan usernya, seorang user hanya cukup mengetikan keyword yang mau dicari lalu tinggal dienter di kotak yang sudah disediakan oleh google, hasilnya akan keluar link/situs yang berhubungan dengan keyword yang kita masukan. tetapi kendalanya biasanya user tidak mendapatkan artikel atau pun tutorial yang ia cari sesuai kenginginannya, dengan artikel yang saya buat ini Tips dan Trik Searching dan mencari di google, mudah-mudah dapat membantu permasalahan yang ada.
- Fungsi Operator OR di Google http://www.google.com/
Hasilnya akan memunculkan semua web yang di dalamnya memuat kata “Arsitektur”. Juga akan menampilkan web lain yang memuat kata “Komputer”. Namun tidak akan memunculkan web yang memuat kata “Arsitektur” dan “Komputer” sekaligus di dalamnya .
- Fungsi Operator Minus di Google http://www.google.com/ (-)
Hasilnya akan memunculkan semua web yang di dalamnya memuat kata “Arsitektur” namun tidak akan memunculkan web yang di dalamnya mengandung kata “Komputer”, sekalipun ada kata “Komputer” di dalamnya
- Fungsi Operator Bintang (*) Di Google
Digunakan untuk mencari web yang mengandung kata kunci k1 [kata lainnya] k2
Contoh: Arsitektur * Komputer
Hasilnya akan memunculkan hasil web yang didalamnya memuat kata-kata, antara lain : Arsitektur dan Komputer. jadi intinya Google akan menampilkan teks yang berhubungan denggan keyword walaupun diantara kedua keyword tersebut ada kata lain.
- Fungsi Tanda Tilde (~) Di Google
Contoh : ~Economic
Hasilnya akan menampilkan semua Web yang mengandung kata "Economic", maupun definisi serupa dalam pendekatan lain , Misalnya : Bussiness and Financial atau Education dan lain-lain
- Fungsi Tanda kutip dua ("") di Google
Hasilnya akan menampilkan Semua web yang didalamnya memuat urutan kata-kata "Arsitektur Komputer dan Jaringan", Tidak akan memunculkan kata "Arsitektur Komputer" saja, dengan menggunakan Tanda kutip dua ini akan menampilkan Seluruh Keyword yang diketik di Google.
- Fungsi Kata bantu Allintitle di Google
Contoh Mengetik di Google : allintitle : Tips dan Trik komputer
Maka Hasilnya akan menampilkan semua website yang judul atau titlenya sesuai dengan keyword yaitu Tips dan Trik Komputer.
- Fungsi kata bantu Allinurl di Goolge
Contoh mengetik di Google : allinurl : Jurnal
Hasilnya akan memunculkan semua Link Web / Alamat Web yang ada di Keyword. Contohnya : www.jurnal.lipi.go.id
- Fungsi kata bantu Site di Goolge
contoh misalnya kita ingin mengetahui beasiswa pada website dikti, maka kita mengetikan keywordnya :beasiswa site: www.dikti.go.id
Hasilnya akan menampilkan kata beasiswa di website www.dikti.go.id
- Fungsi kata bantu Define di Google
contoh mengetik digoogle : define auditing
Hasilnya google akan menampilkan link-link website yang memberikan definisi dari kata auditing
- Fungsi kata bantu Filetype di Google
Contohnya : Arsitektur Komputer Filetype: pdf
Hasilnya akan tampil semua website atau link yang memiliki judul artikel arsitektur komputer tetapi format filenya hanya PDF, Format semuanya bisa di cari misalnya Doc, Docx, JPG dan lain-lain
Komentar
Posting Komentar