Spesifikasi Samsung Galaxy S10 dan Galaxy S10+

By Prastomo - 26 Februari 2019

 Samsung resmi merilis ponsel anyarnya, yaitu Galaxy S10di San Francisco, California, Amerika Serikat. Ia lahir bersama dua 'saudara' lainnya, yaitu Galaxy S10+ dan Galaxy S10e.


Sejumlah pembaruan dihadirkan ponsel ini jika dibandingkan dengan pendahulunya, yaitu Galaxy S9. Tiga kamera belakang dan Infinity-O Display hanya beberapa di antaranya.



Hal serupa juga tampak pada Galaxy S10+. Lebih hebatnya lagi, ia bahkan punya dua kamera ganda di depan. Harga Samsung Galaxy S10 dan Galaxy S10+ masing-masing adalah sebagai berikut: 



- 8GB/128GB: Rp 12.999.000



Samsung Galaxy S10+: 



- 12GB/1TB: Rp 23.999.000 
- 8GB/512GB: Rp 18.499.000 
- 8GB/128GB: Rp 13.999.000 

Lantas, bagaimana spesifikasi dari kedua ponsel tersebut?




- Dimensi: 70.4 mm x 149.9 mm x 7.8 mm
- Berat: 157 g
- Layar: 6.1 inch Quad HD+ Curved Dynamic AMOLED 19:9 (550dpi) Infinity-O Display. Rasio Screen-to-Body 93.1%
- Chipset: 
- RAM: 8GB
- ROM: 128GB / 512GB
- Kamera Belakang: kamera pertama 12MP Telephoto (Field of view (FOV): 45°), f/2.4, OIS, AF ; kamera kedua: 12MP Wide (FOV: 77°) Dual Aperture (f/1.5 dan f/2.4), 2PD, OIS ; kamera ketiga: 16MP Ultra Wide (FOV: 123°), FF, f/2.4 mendukung digital zoom hingga 10x dan optical zoom pada 0.5x/2x
- Kamera Depan: 10MP (FOV: 80°) UHD Selfie, f/1.9, AF, 2PD
- Konektivitas: slot microSD (hingga 512GB), USB Type-C, audio jack 3,5 mm, dual SIM
- Keamanan: Ultrasonic Fingerprint Scanner di layar, pemindai wajah

- Baterai: 3.400 mAh

Spesifikasi Galaxy S10+:

- Dimensi: 74.1 mm x 157.6 mm x 7.8 mm
- Berat: 175 gram
- Layar: 6.4 Quad HD+ Curved Dynamic AMOLED 19:9 (550dpi) Infinity-O Display
- Chipset: Exynos9 9820 fabrikasi 8nm
- RAM: 8GB/12GB
- ROM: 256GB/512GB/1TB
- Kamera Belakang: kamera pertama: 12MP Telephoto (Field of View (FOV): 45°), f/2.4, OIS, AF ; kamera kedua: 12MP Wide (FOV: 77°) Dual Aperture (f/1.5 dan f/2.4), 2PD, OIS; kamera ketiga: 16MP Ultra Wide (FOV: 123°), FF, f/2.4 mendukung digital zoom hingga 10x dan optical zoom pada 0.5x/2x 
- Kamera Depan: kamera pertama: 10MP (FOV: 80°) UHD Selfie, f/1.9, AF, 2PD; kamera kedua: 8MP (FOV: 90°) Depth, f/2.2
- Konektivitas: Slot microSD (hingga 512GB), audio jack 3.5mm, USB Type-C, dual SIM, mendukung wi-fi 6
- Keamanan: Ultrasonic Fingerprint Scanner di layar, pemindai wajah
- Gaming: Unity Engine Optimized, Vapor Chamber Cooling, Dolby Atmos for gaming
- Baterai: 4.100 mAh
- Fitur tambahan: Wireless Power Share dengan standar WPC QI, IP68




sumber: https://inet.detik.com/consumer/d-4437851/spesifikasi-samsung-galaxy-s10-dan-galaxy-s10

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Anatomi Naskah Iklan Media Cetak

Jawaban Pihak Ultrajaya Soal Susu UHT Mengandung Bakteri

Sama-sama Smartphone Premium, Oppo F9 vs Vivo V11, Bagus Mana?